Tentang Kami - PT. Trimitra Utama Mandiri

PT. TRIMITRA UTAMA MANDIRI

RAZ Perforasi merupakan Produk yang dikeluarkan oleh PT. Trimitra Utama Mandiri

PT. Trimitra Utama Mandiri bergerak dalam bidang penyediaan barang/jasa dan perdagangan umum. Kegiatan usaha yang saat ini dilakukan adalah perdagangan alat-alat teknik/elektrikal/mesin, komputer, alat tulis kantor/hasil barang cetakan.

Erna Rusmawati selaku Direktur Utama dan pemilik Hak Paten Mesin Perforasi dengan merk “RAZ” yang telah terdaftar pada Departemen Kehakiman RI sejak tahun 1995. Selama 30 tahun, kami telah melayani berbagai kebutuhan instansi pemerintah dan perusahaan swasta di serluruh indonesia, sebagai bukti produk dan layanan yang terpercaya.

01

Tanda, Logo Perusahaan, Simbol

Melindungi sertifikat dan/atau dokumen penting dari pemalsuan/pengubahan.

02

Angka dapat Berubah

Penomoran administratif atau pengkodean sertifikat, surat keterangan, dokumen penting/rahasia.

03

Duplikat Resmi

Memastikan autentikasi perforasi salinan duplikat kontrak, sertifikat, autentikasi tertulis dari ahli (misalnya, pada objek seni), dokumen yang disahkan oleh notaris.

Visi

Menjadi perusahaan kebanggan nasional, yang unggul, mengedepankan kerjasama dan pelayanan prima dengan mitra kerja, serta berusaha membangun proses bisnis dengan mengedepankan kejujuran, ketetapan waktu, dan kualitas produk.

Misi

  • Mencari nilai tambah pada setuap mitra dan saling memberikan mafaat yang menguntungkan
  • Menjadi yang terdepan dalam pencapaian hasil produk terbaik dengan pemanfaatan sumber daya manusia yang optimal berlandaskan kedisiplinan
  • Menjadi mitra usaha yang andal dan terpercaya

RAZ Perforator – PT. Trimitra Utama Mandiri

RAZ menawarkan berbagai macam pilihan perforasi manual hingga berkecepatan tinggi yang digerakkan secara elektrik . Berbagai macam karakter, tanggal, angka, pembatalan, logo perusahaan, kode atau simbol yang dapat dimasukkan secara permanen pada dokumen yang mencakup kebutuhan seperti penomoran, otentikasi atau tujuan keamanan.

Scroll to Top